Mahakarya Meja dan Dipan Portable

Mahakarya Meja dan Dipan Portable
Mahakarya Meja dan Dipan Portable

Mahakarya meja dan dipan portable buatan sendiri oleh penulis beberapa waktu lalu pada di bulan Maret 2025.

Jika anda memiliki beberapa ruang atau kamar dan memilih ruang belakang untuk digunakan sebagai kamar tidur, maka recommended sekali untuk ruang depan dibikin se-flexible mungkin, bisa dijadikan ruang multifungsi seperti ruang tambahan untuk tamu, ruang hasil kreasi, ruang berkarya, dan ruang memdapatkan inspirasi.


Sayang, jika ruang depan dikosongkan alias hanya dijadikan sebagai tempat penyimpanan barang. Barang sebaiknya dismpan di gudang. Jika tidak ada gudang maka perlu inisiatif menempatkan barang tanpa mengganggu ruang yang ada.  

Sementara, gunakan ruang depan tersebut sebagai tempat yang nyaman untuk ruang yang nyaman untuk belajar,  bersantai.

Selain itu, bisa dijadikan tempat barang tetapi sifatnya unik atau barang yang lekas dipakai, selain baju, selebihnya bukan barang rongsokan.

Ruang depan memiliki keunggulan dari ruang belakang. Usahakan ruang atau kamar depan keep dari udara fresh yang berasal dari jendela sehingga cukup ventilasi.


Pada kesempatan ini, penulis akan memberikan satu tips agar ruang depan menjadi multifungsi dan nyaman. Tipsnya adalah sebagai berikut. 
Buatlah meja dipan portable. Artinya bisa dijadikan meja dan juga bisa dijadikan dipan sesuai kebutuhan. 

Gunakan sebagai dipan saat tidak ada acara alias untuk bersantai bahkan  untuk tidur. Ini akan membuat kita nyaman sambil melihat jendela kaca yang tembus pandang juga ventilasi yang cukup.

Adapun untuk sekedar membuat dipan dan meja portable, penulis akan memaparkan semuanya disini. 

Buatlah pilar versi tembok. Kemudian belilah kayu secukupnya dan dimodif sedemikian rupa. Untuk kayu biasanya ada yg harga batangan dan ada juga kiloan. Silahkan beli sesuai selera dan kebutuhan.

Selanjutnya buatlah 1 pilar kayu lengkap dengan grebel dengan sistem bisa bongkar pasang. Untuk menggunaan sistem ini, diperlukan alat bor dan mur atau baut tanam. Gunakan sesuai kebutuhan.

Tips bagi yang tidak memiliki bor, maka menggunakan pelubangan menggunakan besi yg dipanaskan. Kemudian catlah kayu dengan warna yang disukai bebas merek.

Buatlah space saat kayu atau dipan tidak digunakan. Usahakan posisi Mahakarya Meja dan Dipan Portable tidak berjauhan agar saat digunakan mudah dipasang atau bongkar. Demikian tips membuat dipan atau meja. semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar...